7 Manfaat Menggunakan Google Trends untuk Bisnis Online dan Dalam Cara Menggunakan SEO
Dengan semakin terkininya berita online, dalam praktek belajar internet marketing dengan SEO dan pemasaran konten, ironisnya Google Trends kurang diperhatikan oleh internet marketer. Padahal dalam membuat konten yang baik dan mempertahankan kemunculan situs website di Google, Google Trends merupakan sumber daya yang penting. Google Trends memungkinkan Anda untuk mencari tahu bagaimana trend kata kunci pencarian selama jangka waktu tertentu pada lokasi tertentu.
Sayangnya tool gratis ini tidak sepopuler keyword tool. Bahkan banyak yang mengira bahwa fungsi Google Trends hanya sekedar untuk keyword tool atau pencari ide kata kunci. Tak hanya itu, fasilitas Google Trends memberikan ide menyeluruh tentang kata kunci pencarian – baik di masa lampau, saat ini mau pun kemungkinan di masa depan.
Dalam membantu strategi marketing online khususnya dalam praktek SEO dan content marketing, Google Trends juga berperan:
1. membantu mencari topik relevan yang sedang hangat,
2. membantu riset kata kunci pencarian panjang atau long tail keyword,
3. memberikan pilihan tentang ide kata kunci tertentu yang sedang trend,
4.membantu perencanaan dalam jadwal posting,
5. membantu menentukan target berdasarkan lokasi,
6. Memberikan ide konten visual yang lagi trend.
7. Mencari ide istilah yang dipakai orang dalam mencari informasi
KursusSb1m.com
SB1M merupakan komunitas yang memberikan pelatihan kewirausahaan bisnis online dan tempat internet marketing di Indonesia. Info KLIK BANNER BERIKUT