Belajar Marketing Online -Desain Iklan Kreatif: Katakan Dengan Cara Baru
Dalam praktek belajar internet marketing, saat Anda memasarkan produk tertentu dengan mempromosikan pesan yang mirip mirip dengan produk lain di target pasar Anda, usahakan membuat dan mempromosikannya dengan cara baru.
Sebagai contoh desain iklan kreatif produk permen karet Extra Gum memanfaatkan pesan lama bahwa mengunyah permen karet ini bagus untuk gigi Anda, tetapi mempresentasikan dengan cara dan gaya baru. Permen karet di gambarkan seperti pengganti sikat gigi.
Contoh Desain Iklan Kreatif
Jika Anda mempromosikan ide yang telah ada sebelumnya, jangan hanya ikut-ikutan gaya merek lain, gunakan cara atau gaya baru dalam menyampaikan pesan, temukan hubungan antar elemen dalam ide ( misalnya pembersih gigi dan permen karet ) dan buat perpaduan yang memunculkan cara atau gaya baru pesan Anda.
Kesempatan bagi Anda belajar internet marketing, pelajari tips dan video tutorial gratis lewat email Anda. DAFTAR FREE di KursusSb1m.com
SB1M merupakan komunitas yang memberikan pelatihan kewirausahaan bisnis online dan tempat internet marketing di Indonesia. Info KLIK BANNER BERIKUT